Petinggi PKB Tanggapi Permintaan Gus Yahya soal Tak Eksploitasi Nahdlatul Ulama demi Kepentingan Politik Identitas

"Saya ini lahir dari NU, nggak bakalan bisa dipisahkan dari NU meskipun saya PKB," ujarnya.

Ari Syahril Ramadhan | Novian Ardiansyah
Selasa, 24 Mei 2022 | 18:41 WIB
Petinggi PKB Tanggapi Permintaan Gus Yahya soal Tak Eksploitasi Nahdlatul Ulama demi Kepentingan Politik Identitas
Wakil Ketua Umum PKB Jazilul Fawaid. (Tangkapan layar/ Youtube Nusantara Mengaji TV).

"Kami kan nggak ngapa-ngapain. Kami kan nggak melakukan apa-apa. Saya tidak memberikan pernyataan apa pun yang katakanlah berisi negatif (bagi) siapa pun, apalagi PKB. Kalau ada mengatakan renggang, ya mereka yang merenggangkan diri," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak