CEK FAKTA: Viral Video Perkelahian Dua Orang Pria yang Disebut Anggota TNI-Polri

Viral sebuah video perkelahian dua laki-laki yang dinarasikan sebagai anggota TNI-Polri, begini faktanya

Galih Prasetyo
Rabu, 31 Agustus 2022 | 07:21 WIB
CEK FAKTA: Viral Video Perkelahian Dua Orang Pria yang Disebut Anggota TNI-Polri
Viral Video Perkelahian antara dua orang yang dinarasikan sebagai anggota TNI-Polri.

Akun instagram @infokomando.official juga meminta netizen untuk tidak lagi membagikan video tersebut dengan narasi perkelahian antara anggota TNI-Polri.

“Nah sudah jelas ya, jadi sudah stop jangan sebar lagi video ini dengan narasi adanya pertikaian anggota TNI-Polri,”

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini