Dituduh Punya Pria Idalam Lain Saat Berstatus Istri Sule, Nathalie Holscher Serang Balik Mantan ART

Nathalie dituding memiliki pria idaman lain saat masih berstatus istri Sule.

Galih Prasetyo
Kamis, 20 Oktober 2022 | 08:25 WIB
Dituduh Punya Pria Idalam Lain Saat Berstatus Istri Sule, Nathalie Holscher Serang Balik Mantan ART
Momen Akrab Nathalie Holscher dan Frans Faisal Masak Bareng (YouTube/NATHALIE HOLSCHER)

SuaraBogor.id - Nathalie Holscher mendapat serangan dari mantan asisten rumah tangga (ART) yang bernama Tri Murwati. Menurut ART tersebut, Nathalie dituding memiliki pria idaman lain saat masih berstatus istri Sule.

Mendapat serangan dari mantan ART itu, Nathalie membantah keras dan telah mengeluarkan somasi kepada mantan ARTnya itu.

"Saya Natalia Holscher, bersama ini menyampaikan somasi terbuka kepada Tri Murwati yang merupakan mantan asisten rumah tangga atau orang yang pernah bekerja dengan saya," tulis Nathalie.

Surat somasi tersebut diunggahya di instagram pribadinya. Dalam surat tersebut sang pembantu rumah tangga diberi waktu selama 3 x 24 jam untuk mengklarifikasi mengenai pernyataan tersebut.

Baca Juga:Geram Dituding Selingkuhi Sule, Nathalie Holscher Somasi eks ART

Selain itu, serangan balik juga disampaikan Nathalie lewat kolom komentar akun Instagram pribadinya. Hal itu disampaikan Nathalie merespon Yasmine Ow yang sempat nyaris mempekerjakan Wati sebagai suster anaknya.

"Untung nggak aku ambil sebagai suster anak pertama ya, ternyata orangnya gini," komentar Yasmine Ow.

"Hehe maaf ya beb. Sebelum kamu ambil, aku kasih tahu dulu kayak gimana orangnya karena aku mau ngasih yang terbaik. Aku nggak mau ke depannya jadi jelek, otomatis jelek juga akunya hehe, salam untuk calon baby ya," jawab Nathalie Holscher mengutip dari matamata.com--jaringan Suara.com

Sebelumnya dalam video yang viral, Wati mengaku bahwa dirinya sebenarnya tidak memiliki bukti perselingkuhan dari Nathalie.

Namun ia yakin dengan tudingannya tersebut karena melihatnya dengan mata kepala sendiri karena selalu bersama mantan istri Sule tersebut.

Baca Juga:Nathalie Holscher Layangkan Somasi ke Mantan ART Yang Sebut Soal Selingkuh

"Kan kemarin dikabarkan suaminya selingkuh. Nah mungkin dia yang ketakutan, karena aku yang melihat dari mata kepala aku sendiri," kata Wati dilansir dari Instagram lambegosiip.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak