Gempa Cianjur: Arus Lalu Lintas ke Puncak dari Arah Cianjur Tidak Bisa Dilewati Karena Longsor

Longsor di Cianjur yang menyebabkan arus lalin tidak bisa dilalui itu karena imbas gempa bumi. pada siang tadi.

Andi Ahmad S
Senin, 21 November 2022 | 16:05 WIB
Gempa Cianjur: Arus Lalu Lintas ke Puncak dari Arah Cianjur Tidak Bisa Dilewati Karena Longsor
Tangkapan layar longsor di Cianjur pasca gempa bumi [Instagram]

Selain itu, sejumlah sekolah yang ada di Cianjur juga mengalami kerusakan pada bangunannya. Terlebih, gempa susulan pun terjadi beberapa kali.

Kemudian ratusan pasien yang ada di RSUD Kabupaten Cianjur pun sempat dievakuasi ke halaman bangunan rumah sakit sebagai antisipasi gempa.

Adapun gempa tersebut terjadi pada pukul 13.21 WIB di titik koordinat 6.84 LS, 107.05 BT, sebelah barat daya Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Baca Juga:Update Gempa Cianjur, Kapolres: 44 Warga Meninggal Dunia dan 300 Luka-luka

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini