SuaraBogor.id - Jajaran Polres Cianjur berhasil mengungkap tiga orang komplotan pembobolan minimarket di Kampung Cibeureum, Desa Cibeureum, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur.
Kanit Reskrim Polsek Cugenang, Ipda Fery Haryanto, mengatakan, penangkapan komplotan pelaku pembobol minimarket tersebut, berawal adanya laporan dari masyarakat.
"Sedangkan kejadian pembobolan atau perampokan sebuah minimarket tersebut terjadi tejadi pada Minggu (5/12/2021) dini hari lalu. Saat itu juga langsung mendatangi TKP," katanya saat dikonfirmasi melalui sambungan telepon selular, Jumat, (10/12/2021).
Saat melakukan pemeriksaan di TKP, kata dia, pihaknya pun langsung menangkap dan berhasil mengamankan satu pelaku yaitu DK yang juga otak aksi pembobolan minimarket.
Baca Juga: 9 Pelajar Pelaku Pembacokan Ditangkap Polres Cianjur
"Berdarakan hasil keterangan dan pemeriksaan pelaku, kami langsung melalukan pengembangan dan penyelidikan lebih lanjut," ucapnya.
Menurutnya, tidak lama setelah pengembangan, pihaknya langsung melakukan pengejaran, terhadap dua orang pelaku yang telah melakukan aksi pembobolan minimarket.
"Besoknya kita langsung melakukan pengejaran dan berhasil mengkap satu pelaku, yaktu TH dan pada Kamis (9/12/2021) pun menangkap satu pelaku lainnya yaitu AJ yang ditangkap di kontrakannya di Wilayah Cipanas," kata dia.
Ia mengatakan, setelah dilakukan pemeriksaan terhadap ke tiga pelaku, pembobolan minimarket, mereka mengakui telah merencanakan sebelumnya.
"Atas perbuatannya kedua pelaku dijerat dengan pasal 363 KUHPidana dengan ancaman kurungan maksimal 7 tahun penjara," katanya.
Baca Juga: Kronologi Santri Tenggelam di Pantai Apra Ditemukan Meninggal Dunia
Kontributor : Fauzi Noviandi
Berita Terkait
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Ulasan Novel Gadis Minimarket: Ketika Keiko Dianggap Tidak Normal
-
Modus Iming-iming Kerja di Pemkab, Adik Bupati Cianjur Telak-telak Tipu Korban Rp500 Juta
-
Datangi The Nice Funtastic Park, Wisata Alam sekaligus Edukatif di Cianjur
-
Sepi Pembeli, 7-Eleven Mau Tutup 444 Toko
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadi Sorotan Khusus, Pemkab Bogor Pantau Pilkada di 7.908 TPS Lewat Ini
-
Hasil Survei Pilkada Bogor, Pengamat Bicara Soal Peluang Paslon Atang-Annida
-
Detik-detik Menegangkan! Granat Aktif Gegerkan Warga Bogor, Ditemukan di Lemari Rumah
-
Elektabilitas Pasangan Dedie - Jenal Tertinggi di Pilkada Bogor, Tingkat Kemantapan Pemilih Capai 71 Persen
-
Pemkab Bogor dan KPU Distribusikan Logistik Pilkada ke 40 Kecamatan