SuaraBogor.id - Badan Pelayanan Transportasi Jabodetabek (BPTJ) membatalkan secara rencana operasional bus subsidi trayek Cibinong-Puncak yang digulirkan pada Februari 2025 mendatang.
Plt Kepala BPTJ, Suharto menyebut pembatalan itu lantaran ada institusi baru di pemerintahan Prabowo-Gibran yang akan melanjutkan program-program tersebut.
"Ada beberapa yang memang belum kita selesaikan tapi insya allah nanti ada institusi baru yang akan bisa melanjutkan program-program kolaborasi antara pemerintah daerah di wilayah Jabodetabek dengan direktorat jenderal Integrasi Transportasi dan Multimoda," kata dia, Selasa 21 Januari 2025.
Selain itu, pembatalan bus subsidi trayek Cibinong-Puncak itu juga dikarenakan masih banyak angkutan umum yang masih beroperasi dari Cibinong hingga Puncak, Cisarua.
"Antara Cibinong sampai dengan Ciparigi ataupun Warung Jambu ini ada angkutan 02 yang jumlahnya lumayan banyak mungkin seribuan. Kemudian dari ciawi sampai ke cisarua atau puncak itu kan ada," kata dia.
Sehingga, ia akan memanfaatkan transportasi yang ada dengan memaksimalkan pelayanannya untuk lebih baik lagi.
"Jumlah angkutan yang banyak tadi prinsip kita adalah kita akan menggeser terhadap layanan angkutan menjadi kualitas yang lebih baik bukan menggusur dengan demikian kita melakukan penataan terlebih dahulu," tutup dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Tragedi Maut di Tambang Emas Ilegal Cigudeg, Penambang Asal Lebak Tewas Tertimbun
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Lautan Manusia di Pakansari: UAS dan Bupati Rudy Susmanto Ketuk Pintu Langit untuk Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka
-
3 Spot Wisata Hits di Bogor Timur Buat Healing Tipis-Tipis Akhir Pekan
-
Siapa Bos di Balik 11 Nyawa Gurandil? Kapolda Jabar Beri Sinyal Seret Pemodal ke Meja Hijau
-
Tirta Kahuripan Bogor Kirim Alat Penjernih Air Canggih untuk Korban Bencana di Sumatera