Prakiraan Cuaca BMKG 24 Mei Bogor-Depok

Prakiraan cuaca BMKG 24 Mei, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi cuaca hari ini di Bogor dan Depok, Senin (24/5/2021).

Andi Ahmad S
Senin, 24 Mei 2021 | 05:10 WIB
Prakiraan Cuaca BMKG 24 Mei Bogor-Depok
Balai Kota Depok. [ANTARA/Feru Lantara]

SuaraBogor.id - Prakiraan cuaca BMKG 24 Mei, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi cuaca hari ini di Bogor dan Depok, Senin (24/5/2021).

Bogor

Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, untuk cuaca pada pagi ini pukul 07.00 WIB cerah.

Cuaca hari ini pada pagi pukul 10.00 WIB di Bogor cerah.

Baca Juga:Mobil Dinas Ditabrak Harley Davidson, Satpol PP: Diminta STNK Ngasih KTP

Cuaca hari ini pukul 13.00 WIB hujan ringan.

Pada pukul 19.00 WIB Bogor hujan sedang.

Untuk suhu udara di Bogor hari ini antara 21 hingga 31 derajat Celcius. Kelembapan udara berkisar 55 sampai 95 persen.

Depok

Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, untuk cuaca pada pagi ini pukul 07.00 WIB cerah.

Baca Juga:Ratusan Pasukan Setan Bogor Dikirim ke Papua, Bima Arya: Prajurit Terbaik

Cuaca hari ini pada pagi pukul 10.00 WIB cerah, 13.00 WIB hujan ringan, pukul 16.00 WIB hujan ringan.

Untuk suhu udara di Depok hari ini antara 21 hingga 33 derajat Celcius. Kelembapan udara berkisar 55 sampai 90 persen.

BMKG juga memberikan peringatan dini terkait cuaca di wilayah Jawa Barat pada umumnya, Senin (24/5/2021).

"Waspada potensi terjadinya hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat diserti kilat/petir antara siang hingga menjelang malam hari di wilayah Bogor, Sukabumi, Cianjur, Bekasi, Karawang, Purwakarta, Subang, Bandung barat, Bandung, Kota Bandung, Sumedang, Majalengka, Kuningan, Cirebon, Indramayu, Garut, Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran," demikian peringatan dini dikutip SuaraBogor.id—grup Suara.com—dari laman resmi BMKG.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini