Ini Dia Tempat Wisata di Cianjur Dijamin Bikin Betah

Selain menyuguhkan panorama yang indah, udara khas pegunungan pun siap memanjakan para pengunjung dan membuat siapapun yang datang betah berlama-lama di lokasi ini.

Andi Ahmad S
Selasa, 01 Juni 2021 | 15:34 WIB
Ini Dia Tempat Wisata di Cianjur Dijamin Bikin Betah
Wisata Vila Alam Kiwari Cipanas menawarkan aneka fasilitas lengkap yang bikin betah. (Foto: Rendi Irawan/cianjurtoday.com)

“Jadi mereka bisa berlibur, bersantai, dan menikmati keindahannya sambil belajar,” ucapnya.

Harga sewa vila di Alam Kiwari ini dibanderol mulai dari Rp1.000.000 sampai Rp2.000.000 jutaan. Sementara untuk menu di restoran sangat fleksibel dengan aneka tawaran menu sesuai dengan budget pengunjung.

“Jadi jangan khawatir, kami menerima segala macam pesanan. Termasuk bagi yang ingin melakukan private restoran, kami bisa setting dengan sedemikian rupa,” ungkapnya.

Selain itu, Aris mengajak seluruh warga Cianjur maupun luar Cianjur untuk berkunjung ke Wisata Vila Alam Kiwari Cipanas. Karena di sini pengunjung bisa melihat keindahan alam di 360° di ketinggian 1040 meter dari atas permukaan laut.

Baca Juga:18 Tahun Hilang Kontak, Ani Akhirnya Ditemukan

“Tunggu apalagi? Kami tunggu kehadiran Anda dan keluarga untuk menikmati setiap momen tak terlupakan di Wisata Vila Alam Kiwari Cipanas,” tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini