Bukan Hanya Rezky Aditya, 3 Artis Ini Dikabarkan Punya Anak dari Mantan Pacar

Baru-baru ini memang publik dihebohkan Rezky Aditya yang dikabarkan mempunyai anak dari hasil mantan pacar.

Andi Ahmad S
Minggu, 20 Juni 2021 | 13:47 WIB
Bukan Hanya Rezky Aditya, 3 Artis Ini Dikabarkan Punya Anak dari Mantan Pacar
Pasangan Rezky Aditya dan Citra Kirana saat difoto usai menghadiri pernikahan Nikita Willy dan Indra Priawan di Jatiwaringin, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (16/10). [Suara.com/Alfian Winanto]

“Kalau pernikahan secara resmi tidak ada. Mereka intinya berpacaran sampai mereka punya anak. Kalau saksi banyak, saksi yang mengetahui hubungan klien saya juga banyak yang tahu. Yang kedua, bukti foto juga ada mungkin tinggal satu bukti lagi, yaitu adalah tes DNA,” ucapnya.

Menanggapi persoalan tersebut, pihak Rezky Aditya buka suara dan membantahnya. “Intinya gini, kalau dari sisi kami kan menjelaskan kepada kuasa dari saudari W itu, bahwa klien kami menolak pengakuan saudara W itu. Jadi, membantah semuanya,” kata pengacara Rezky Aditya, Hendrawan Halim.

Irene Agustine punya anak dari mantan pacar

DJ Irene Agustine sempat menceritakan pengalaman pahitnya karena melahirkan putri pertamanya seorang diri. “Lagi hamil gede tetap kerja tanpa ada yang tahu kalau gue sedang hamil, bahkan keluarga gue enggak ada yang tahu.

Baca Juga:Diisukan Punya Anak dari Wanita Lain, Ini Deretan 5 Mantan Pacar Rezky Aditya

Manggung keluar kota, baru seminggu operasi sesar udah harus kerja lagi padahal jahitan bekas sesar aja belum kering, demi mencukupi gue dan Val (anaknya),” tulis Irene Agustine dalam Instagram Storiesnya.

Hal itu karena Irene dan mantan pacar yang tidak disebutkan namanya ini menganut agama yang berbeda. Si mantan meminta Irene untuk pindah agama sesuai keyakinan yang diyakininya. Irene dengan tegas menolaknya.

“Gue enggak masalah kalau misalnya mau menikah beda agama pun, setidaknya gue enggak keluar dari agama gue lah,” ungkap Irene lewat YouTube-nya.

Kini, Irene sudah menikah dengan YouTuber Bimopd yang menerima masalalunya dan telah dikaruniai satu orang putra.

Kakak Chelsea Olivia

Baca Juga:Anak Gajah Sumatra Lahir di Suaka Margasatwa Padang Sugihan

Kakak Chelsea Olivia, Christian Hansen pernah dilaporkan Miki atas Susanti atas tuduhan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dan penganiayaan pada 8 Februari 2020.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak