Apalagi, lanjutnya, anak-anak yang masih kecil bisa menjadi sasaran perundungan di sekolah apabila orang tuanya korupsi.
Juliari mengklaim bahwa pendekatan-pendekatan humanis seperti itulah yang ia gunakan dalam mencegah korupsi.
BossTemlen yang mengunggah video itu pun menyindir bahwa Juliari itu telah mengaplikasikan perkataannya sendiri.
“Ini keren sebenarnya. Teorinya, dia praktekin sendiri!” katanya.
Baca Juga:Survei KedaiKopi: Masyarakat Tidak Puas dengan Kinerja Kejaksaan!
- 1
- 2