SuaraBogor.id - Sejumlah artis di Indonesia masuk dalam daftar artis terkaya di Tanah Air. Salah satunya yakni Raffi Ahmad.
Suami dari Nagita Slavina itu memiliki kekayaan cukup luar biasa. Berikut deretan 4 artis terkaya di Indonesia.
1. Agnez Mo
Siapa tak kenal dengan Agnes Monica atau Agnez Mo? Kiprahnya di dunia tarik suara berhasil membawanya terkenal hingga mancanegara.
Baca Juga:Road to IDC AMSI 2021 Siap Dihelat di 8 Wilayah
Dengan segala pencapaiannya, tak heran penyanyi yang kerap menyelipkan tarian saat tampil di atas panggung ini memiliki penghasilan fantastis.
Tak main-main, kekayaan Agnez Mo mencapai Rp 452 miliar, membuatnya dinobatkan sebagai artis paling kaya di Indonesia.
2. Raffi Ahmad
Kiprah Raffi Ahmad di dunia hiburan setelah mendirikan RANS Entertainment bersama Nagita Slavina. Bersamaan dengan ikut, beragam usahanya pun makin mulai tersebar di mana-mana, mulai dari pakaian hingga makanan.
Semua usahanya Raffi Ahmad dari kegiatan sebagai selebriti, investasi, hingga bisnis, membuatnya memiliki kekayaan mencapai Rp 400 miliar.
Baca Juga:ICCA Anugerahkan Penghargaan pada Contact Center BRI dengan 14 Penghargaan
Sosok penyanyi dangdut yang kiprahnya terus melejit dari waktu ke waktu ini termasuk dalam deretan seleb Indonesia yang memiliki kekayaan sangat fantastis.
Ditaksir, kekayaan Inul saat ini mencapai Rp 300 miliar, yang ia dapat dari dari tingginya jam kerja di layar kaca hingga bisnis karaoke.
4. Syahrini
Penyanyi Syahrini juga masuk dalam daftar seleb terkaya di Tanah Air. Artis yang dikenal berpenampilan glamor ini ditaksir memiliki kekayaan mencapai Rp 280 miliar.
Pundi-pundi tersebut ia dapatkan dari kegiatannya sebagai artis, bisnis, dan aset-aset yang telah ia miliki selama ini.