SuaraBogor.id - Pertandingan Liga 1 2021/2022 antara Persib Bandung melawan Persela Lamongan, Jumat (25/2/2022) sekira pukul 18.15 WIB bisa disaksikan melalui Link Live Streaming Persib Bandung Vs Persela Lamongan.
Laga pekan ke 27 Liga 1 2021/2022 antara Persib Bandung Vs Persela Lamongan akan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.
Pertandingan Persib Bandung dan Persela Lamongan bisa disaksikan melalu chanel TV Indosiar. Pertandingan kedua klub itu juga bisa disaksikan secara live streaming melalui aplikasi Video.
![Pesepak bola Persela Lamongan Riyatno Abiyoso (tengah) melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barito Putera saat pertandingan Liga 1 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DI Yogyakarta, Jumat (29/10/2021). [ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah/wsj]](https://media.suara.com/pictures/original/2021/12/03/64884-persela-lamongan-antara.jpg)
Mana tim jagoan kalian pada pertandingan malam ini? mari langsung saja kita saksikan pertandingan keduanya melalui Link Live Streaming Persib Bandung Vs Persela Lamongan.