SuaraBogor.id - Lima berita populer pada Rabu (25/5/2022) akan kami ulas pada Kamis (26/5/2022).
Berita populer kemarin, sejumlah netizen tampak salah fokus (Salfok) melihat potret Ayu Ting Ting saat tampil berhijab di acara syukuran rumah Syifa baru-baru ini.
Potret raut wajah keceriaan keluarga Ayah Rozak itu dianggap netizen janggal. Sebab, aksi Ayu Ting Ting terlihat berbeda sendiri.
Lalu, pengadilan Agama (PA) Kabupaten Cianjur mencatat ada sebanyak ada sebanyak 1.843 perkara permohonan dan gugatan cerai selama priode Januari hingga Mei 2022.
Baca Juga:Ada Puluhan Perempuan di Cianjur yang Poliandri, Pengadilan Agama Ungkap Fakta Ini
Dari jumlah tersebut, sekitar 5 persen di antaranya merupakan kasus poliandri.
Humas PA Kabupaten Cianjur Mumu Mukmin Muktasidin menjelaskan berdasarkan data yang ada di dalam Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) tercatat sudah ada sebanyak 1.843 perkara, terdiri dari 1.563 gugatan cerai dan 280 permohonan.
1. Tampil Berhijab Jelang Berangkat Umrah Sekeluarga, Publik Salfok ke Bagian Tubuh Ayu Ting Ting: Kok Dilihatin

Sejumlah netizen tampak salah fokus (Salfok) melihat potret Ayu Ting Ting saat tampil berhijab di acara syukuran rumah Syifa baru-baru ini.
Potret raut wajah keceriaan keluarga Ayah Rozak itu dianggap netizen janggal. Sebab, aksi Ayu Ting Ting terlihat berbeda sendiri.