Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto Boyong Istri dan Anaknya Gen Z Nyoblos ke TPS

Atang optimistis gelombang Gen Z dan milenial sebagai bonus demografi dapat membuat Indonesia lebih matang berdemokrasi, partisipatif dan bermasa depan cerah.

Fabiola Febrinastri | Iman Firmansyah
Rabu, 28 Februari 2024 | 15:07 WIB
Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto Boyong Istri dan Anaknya Gen Z Nyoblos ke TPS
Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto Boyong Istri dan Anaknya Nyoblos ke TPS. (Dok: DPRD Bogor)

Dari jumlah 49,3 juta jiwa, BPS mencatat masih ada 5,8 juta jiwa atau 17,43 persen penduduk di Jawa Barat tidak menggunakan hak pilihnya pada pemilu tahun 2019.

Kini Atang optimistis gelombang Gen Z dan milenial sebagai bonus demografi dapat membuat Indonesia lebih matang berdemokrasi, partisipatif dan bermasa depan cerah.  

"Insya Allah sehabis ini saya akan keliling se-Kota Bogor untuk memantau bagaimana pemilu ini bisa berjalan aman, lancar dan kita pastikan, kita dorong, agar partisipasi pemilih semaksimal mungkin, syukur-syukur kalau lebih di atas 90 persen. Sukses untuk Indonesia, sukses untuk Jawa Barat, sukses untuk Kota Bogor," tutup Atang.

Baca Juga:KPU Kabupaten Bogor: Anggota KPPS yang Meninggal Dunia Akan Terima Santunan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini