Viral, Video Sejumlah Pemotor Konvoi Sambil Bawa Sajam di Bogor, Publik Soroti Hukum di Indonesia Tidak Tegas

Video viral tersebut tersebar di jejaring media sosial, salah satunya diunggah akun instagram @kabarnegri.

Andi Ahmad S
Selasa, 27 September 2022 | 04:00 WIB
Viral, Video Sejumlah Pemotor Konvoi Sambil Bawa Sajam di Bogor, Publik Soroti Hukum di Indonesia Tidak Tegas
Ilustrasi pemotor konvoi sambil acungkan senjata tajam viral di media sosial (Instagram)

"Video itu terjadi pada Minggu 25 September 2022 dini hari. Dalam laporan diterimanya, tidak ada korban dalam aksi konvoi tersebut," singkatnya kepada wartawan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini