Jadwal Buka Puasa Bogor Lengkap dengan Bacaan Doanya, Hari Ini Jumat 24 Maret 2023

Ketika buka puasa, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa berbuka puasa. Ini merupakan salah satu amalan yang disunahkan saat bulan Ramadhan.

Andi Ahmad S
Jum'at, 24 Maret 2023 | 16:59 WIB
Jadwal Buka Puasa Bogor Lengkap dengan Bacaan Doanya, Hari Ini Jumat 24 Maret 2023
Ilustrasi buka puasa (Pexels.com/Thirdman)

SuaraBogor.id - Jadwal buka puasa Bogor, Jawa Barat Jumat 24 Maret 2023 atau 1 Ramadhan 1444 H hari ini. Jadwal buka puasa hari ini berdasarkan jadwal Imsakiyah dari Kementerian Agama Republik Indonesia.

Jadwal buka puasa hari ini, Jumat (24/3/2023), untuk wilayah Bogor dan sekitarnya pukul 18.05 WIB.

Ketika buka puasa, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa berbuka puasa. Ini merupakan salah satu amalan yang disunahkan saat bulan Ramadhan.

Umat Islam pun disunnahkan untuk menyegerakan berbuka puasa.

Baca Juga:Polda Metro Ungkap Penyelundupan Pakaian Bekas di Wilayah Bogor

Bacaan Latin Doa Buka Puasa

Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Artinya: "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadamu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang." (HR Bukhari dan Muslim).

Dzahabaz zhama'u wabtallatil 'uruqu wa tsabatal ajru, insyaallah

Artinya: "Telah hilang rasa haus, dan urat-urat telah basah serta pahala telah tetap, Insya Allah.”

Baca Juga:Dua Pengendara Motor Tewas Usai Adu Banteng dengan Truk di Gunungsindur Bogor

Membaca doa untuk adalah bentuk rasa syukur kita atas segala rahmat dan anugrah yang diberikan kepada kita. Ada beberapa alasan mengapa kita harus membaca doa buka puasa, diantaranya adalah:

1. Rasa Syukur

Setelah menjalankan puasa, kita menunjukkan rasa syukur kita kepada Allah SWT atas segala rizqi yang dilimpahkan dengan cara berdoa sebelum berbuka. Rasa terima kasih atas pemberian rezeki sehingga kita masih diberikan kesempatan untuk menyantap makanan berbuka. Bagi setiap Muslim mengingat tuhan setiap waktu adalah bentuk dari ketakwaan

2. Meningkatkan Kesabaran

Membaca doa sebelum menyantap makanan buka puasa adalah bentuk rasa sabar kita, semakin sering kita berpuasa maka akan semakin tinggi juga rasa sabar kita.

Contohnya adalah ketika kita tidak terburu-buru dalam mengambil dan memakan makanan saat berbuka, ini adalah bagian dari melatih rasa disiplin, kesabaran dan ketenangan batin

3. Meningkatkan Ketakwaan

Rasa sabar dan syukur adalah latihan kita dalam meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT, tujuan kita meningkatkan ketakwaan adalah semakin mendekatkan diri kepada sang pencipta. Kita selalu berdoa agar setiap kehidupan kita senantiasa dilimpahkan rezeki dan rahmatnya.

Itulah jadwal buka puasa Bogor hari ini, dan juga bacaan doa buka puasa serta manfaat dari doa buka puasa. Semoga puasa kita hari ini diterima Allah SWT dan mendapat ganjaran pahala yang berlimpah.

Berita Terkait

Pernyataannya yang siap membela Timnas Indonesia melawan Argentina bahkan viral di media sosial.

bola | 19:05 WIB

Tak ada nama Ramadhan Sananta dalam skuat Garuda untuk FIFA Matchday 2023.

joglo | 12:15 WIB

Pemain langganan Timnas Indonesia pertama yang secara mengejutkan tak muncul dalam daftar nama pemain pilihan Shin Tae-yong untuk FIFA Matchday ini ialah Nadeo Argawinata.

bola | 11:12 WIB

Shin Tae Yong dipastikan tidak memanggil top skor SEA Games 2023, Ramadhan Sananta. Kenapa? Simak selengkapnya dalam artikel ini!

cianjur | 09:30 WIB

Ramadhan Sananta dengan penuh percaya diri meminta doa restu kepada publik lantaran akan menghadapi Lionel Messi CS pada 19 Juni di laga uji coba FIFA.

denpasar | 14:03 WIB

News

Terkini

Kredit segmen UMKM BRI porsinya telah mencapai 83,86% dari total kredit BRI atau setara dengan Rp989,64 triliun.

News | 14:30 WIB

Kasus pasangan suami istri di Depok saling lapor polisi karena kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terus bergulir.

News | 23:21 WIB

Saat ini wilayah Bogor yang dikenal dengan Kota Hujan tersebut menghadirkan tempat baru yang dijamin bikin betah para pengunjungnya.

Lifestyle | 15:45 WIB

Sri bercerita bahwa kehidupan nelayan penuh dinamika.

News | 15:30 WIB

Saat ini, DPD Partai NasDem Kabupaten Bogor membuka peluang untuk berkoalisi dengan Partai Gerindra dalam menghadapi kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.

News | 15:06 WIB

Ia menyebutkan dari luas total lahan Pasar Citayam 5.200 meter persegi, 3.200 meter persegi masuk wilayah Depok dan 2.000 meter persegi masuk Bogor

News | 10:34 WIB

Asep Wahyuwijaya bertemu ke Pendopo Bupati bersama Ketua DPD NasDem Kabupaten Bogor, Friedrich M Rumintjap beserta Bacaleg Partai Nasdem, Taufik dan Dondy Dwiguntia.

News | 23:58 WIB

BRI Group mampu menyalurkan Rp35,8 triliun pinjaman kepada 13,9 juta debitur wanita.

News | 20:00 WIB

Nampaknya, hal tersebut membuat perhatian banyak pihak, salah satunya Polda Metro Jaya. Kini kasus KDRT suami istri berinisial B dan PB di Depok diambil alih.

News | 22:11 WIB

Putri Balqis dianiaya dengan cara seperti mata disiram bon cabe, kepala dibenturkan ke dinding dan rambut dijambak.

News | 23:25 WIB

Penetapan Area SEGS menjadi lokasi pelepasliaran ditentukan berdasarkan hasil kajian kesesuaian habitat oleh tim TNGHS

News | 22:54 WIB

Minimnya jumlah sekolah di Kota Bogor, harus diiringi dengan penambahan unit sekolah baru.

News | 13:43 WIB

Nama Rebecca Klopper atau sapaan akrabnya Becca pun hingga kini viral dan masih menjadi trending topik di Twitter di Indonesia.

News | 08:54 WIB

Bank Mandiri secara konsisten terus melanjutkan komitmen untuk menjadi Indonesia's Sustainability Champion for Better Future.

News | 08:00 WIB

Kali ini muncul baliho raksasa yang memperlihatkan foto Kaesang untuk Wali Kota Depok 2024 mendatang.

News | 06:20 WIB
Tampilkan lebih banyak