Jadwal Perjalanan Kereta Api Rute Bogor - Sukabumi Yang Kembali Beroperasi Mulai Hari Ini

KA Pangrango akan beroperasi tiga kali perjalanan pulang-pergi (PP) setiap hari dengan relasi Stasiun Bogor Paledang sampai Stasiun Sukabumi

Andi Ahmad S
Minggu, 10 April 2022 | 14:35 WIB
Jadwal Perjalanan Kereta Api Rute Bogor - Sukabumi Yang Kembali Beroperasi Mulai Hari Ini
Ilustrasi kereta api Bogor - Sukabumi. [ANTARA]

"Untuk informasi lebih lanjut terkait syarat naik KA di masa pandemi Covid-19 masyarakat dapat menghubungi Contact Center KAI melalui telepon di 121, WhatsApp 08111-2111-121, email cs@kai.id, atau media sosial KAI121," jelasnya.

Berikut jadwal perjalanan KA Pangrango dari Stasiun Bogor Paledang dan Stasiun Sukabumi:

Stasiun Bogor Paledang
- Berangkat 08.30 tiba di Sukabumi 10.34 WIB
- Berangkat 14.30 tiba di Sukabumi 16.34 WIB
- Berangkat 20.00 tiba di Sukabumi 22.04 WIB

Stasiun Sukabumi
- Berangkat 05.30 tiba di Bogor Paledang 07.34 WIB
- Berangkat 11.30 tiba di Bogor Paledang 13.34 WIB
- Berangkat 17.00 tiba di Bogor Paledang 19.04 WIB

Baca Juga:Viral Kereta Lewat di Tengah Gang Perumahan, Warganet: Pasti Gak Ada yang Berani Tutup Jalan Buat Hajatan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini