Car Free Night Puncak Bogor Malam Tahun Baru Diklaim Sukses, Polisi Siap Terapkan Saat Libur Lebaran

Ia mewacanakan, CFN itu juga akan diberlakukan pada libur hari raya Idul Fitri 2024 untuk menekan kemacetan saat mudik lebaran.

Andi Ahmad S
Selasa, 02 Januari 2024 | 21:23 WIB
Car Free Night Puncak Bogor Malam Tahun Baru Diklaim Sukses, Polisi Siap Terapkan Saat Libur Lebaran
Jalan raya menuju Puncak Bogor ditutup, Minggu (31/12/2023). [Bidik layar]

Kendaraan luar Kabupaten Bogor mulai diputar balik yang dari Jakarta maupun Cianjur. Mereka dialihkan melalui rute Sukabumi-Cinajur dan rute Cibubur-Cileungsi-Jonggol.

"Pada pukul 18.00 sampai 21.00 mengingat aktifitas masyarakat lokal Cisarua maupun Megamendung itu masih cukup tinggi, maka kami berikan keleluasaan untuk beraktifitas sampai pukul 21.00 WIB," papar dia.

Namun, pada saat pukul 21.00 WIB sampai 01.00 kurang atau lima jam, diberlakukan Car Free Night baik untuk pengunjung maupun masyarakat lokal.

"Kami lakukan penyekatan di tiga titik kemudian penutupan-penutupan di jalur alterntatif yang terakses dengan jalur utama jalan raya puncak, sehingga diharapkan tidak ada kendaraan yang melintas baik roda dua maupun roda empat pada rentan waktu tersebut," tutup dia.

Baca Juga:Jalan Raya Puncak Bogor Kembali Dua Arah

Kontributor : Egi Abdul Mugni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini